Internet Download Manager atau biasa disingkat IDM adalah sebuah software yang fungsinya untuk membantu dan mengatur data yang akan kita download dari internet, selain itu IDM ini juga mempunyai kelebihan dari software sejenis lainnya yaitu mempunyai kecepatan yang tinggi ketika kita mendownload file yang berukuran besar, dengan prinsip jalur yang didownload menjadi jalur Paralel (banyak/lebih dari satu), jadi data yang didownload akan lebih cepat selesainya dibandingkan dengan menggunakan prinsip jalur seri (hanya satu jalur saja).
Namun sayangnya software ini tidak free atau gratis, melainkan harus registrasi terlebih dahulu dengan membayarkan sejumlah uang, bisa Trial tapi hanya 30 hari saja. Tapi tenang saja semua itu bisa di akali dengan melakukan patching dengan patch yang banyak tersedia di dunia maya dengan gratis, namun anda harus berhati-hati takutnya didalam patch atau keygen terselip virus atau trojan horse atau adware atau spyware yang dapat menginfeksi komputer anda.
Dengan patch yang disediakan linknya dibawah, maka IDM pun akan berubah menjadi full version selamanya, cara menggunakan patch adalah dengan menginstal software IDM nya terlebih dahulu, kemudian buka patchnya dan klik patchnya, (jangan lupa sebelum menjalankan patchnya, software IDM nya di close dulu) klik disini untuk melihat contohnya.
Selamat mencoba.
>> Download IDM Disini Full Version (d60pc.info)
catatan: Setelah IDM di instal, kemudian tutup dulu program IDMnya (biasanya dalam bentuk icon) yang letaknya di kanan bawah layar komputer anda, setelah itu buka Patch IDM yang ada dalam file zip, kemudian klik patch..dan akhirnya IDM versi Trial bisa jadi Full Version…
No comments:
Post a Comment